Mengenal Virus Komputer

PENGERTIAN VIRUS

Pertama kali istilah “virus” digunakan oleh Fred Cohen pada tahun 1984 di Amerika Serikat. Virus komputer dinamakan “virus” karena memiliki beberapa persamaan mendasar dengan virus pada istilah kedokteran (biological viruses). Virus komputer bisa diartikan sebagai suatu program komputer biasa. Tetapi memiliki perbedaan yang mendasar dengan program-program lainnya,yaitu virus dibuat untuk menulari program-program lainnya, mengubah, memanipulasinya bahkan sampai merusaknya. Ada yang perlu dicatat disini, virus hanya akan menulari apabila program pemicu atau program yang telah terinfeksi tadi dieksekusi, disinilah perbedaannya dengan “worm”.

ASAL MUASAL VIRUS

1949, John von Neumann, menggungkapkan ” teori self altering automata ” yang merupakan hasil riset dari para ahli matematika.

1960, Lab BELL (AT&T), para ahli di lab BELL (AT&T) mencoba-coba teori yang diungkapkan oleh John von Neumann, dengan membuat suatu jenis permainan/game. Mereka membuat program yang dapat memperbanyak dirinya dan dapat menghancurkan program buatan lawan. Program yang mampu bertahan dan menghancurkan semua program lain, akan dianggap sebagai pemenangnya.

KRITERIA VIRUS

Suatu program dapat disebut sebagai suatu virus apabila memenuhi minimal 5 kriteria berikut :

1. Kemampuan untuk mendapatkan informasi.
2. Kemampuan untuk memeriksa suatu file.
3. Kemampuan untuk menggandakan diri dan menularkan diri.
4. Kemampuan melakukan manipulasi.
5. Kemampuan untuk menyembunyikan diri.

Sekarang akan coba dijelaskan dengan singkat apa yang dimaksud dari tiap-tiap kemampuan itu dan mengapa ini sangat diperlukan.Sekarang akan coba dijelaskan dengan singkat apa yang dimaksud dari tiap-tiap kemampuan itu dan mengapa ini sangat diperlukan:

Kemampuan untuk mendapatkan informasi Pada umumnya suatu virus memerlukan daftar nama-nama file yang ada dalam suatu directory. Untuk apa? Agar dia dapat memperoleh daftar file yang bisa dia tulari. Misalnya, virus makro yang akan menginfeksi semua file data MS Word, akan mencari daftar file berekstensi *.doc.

Kemampuan memeriksa suatu program Suatu virus juga harus bisa memeriksa suatu file yang akan ditulari, misalnya dia bertugas menulari program berekstensi *.doc, maka dia harus memeriksa apakah file dokumen tersebut telah terinfeksi ataupun belum, karena jika sudah, akan percuma menularinya lagi.

Kemampuan untuk menggandakan diri Inti dari virus adalah kemampuan mengandakan diri dengan cara menulari file lainnya. Suatu virus apabila telah menemukan calon korbannya maka ia akan mengenalinya dengan memeriksanya. Jika belum terinfeksi maka sang virus akan memulai aksinya penularan dengan cara menuliskan byte pengenal pada file tersebut, dan seterusnya mengcopikan/menulis kode objek virus diatas file sasaran. Beberapa cara umum yang dilakukan oleh virus untuk menulari/menggandakan dirinya adalah :File yang akan ditulari dihapus atau diubah namanya. Kemudian diciptakan suatu file berisi program virus itu sendiri menggunakan nama file yang asli.Program virus yang sudah dieksekusi/load ke memori akan langsung menulari file-file lain dengan cara menumpangi seluruh file yang ada.

Kemampuan mengadakan manipulasi, Rutin (routine) yang dimiliki suatu virus akan dijalankan setelah virus menulari suatu file. Isi dari suatu rutin ini dapat beragam mulai dari yang tidak berbahaya sampai yang melakukan perusakan. Rutin ini umumnya digunakan untuk memanipulasi file atau pun mempopulerkan pembuatnya. Rutin ini memanfaatkan kemampuan dari suatu sistem operasi (Operating System), sehingga memiliki kemampuan yang sama dengan yang dimiliki sistem operasi. Misal :

* Membuat gambar atau pesan pada monitor.
* Mengganti/mengubah-ubah label dari tiap file, direktori, atau label dari drive di PC.
* Memanipulasi file yang ditulari.
* Merusak file.
* Mengacaukan kerja printer, dsb.

Kemampuan Menyembunyikan diri, Kemampuan menyembunyikan diri ini harus dimiliki oleh suatu virus agar semua pekerjaan baik dari awal sampai berhasilnya penularan dapat terlaksana.Langkah langkah yang biasa dilakukan adalah:

* Program virus disimpan dalam bentuk kode mesin dan digabung dengan program lain yang dianggap berguna oleh pemakai.
* Program virus diletakkan pada Boot Record atau track pada disk yang jarang diperhatikan oleh komputer itu sendiri.
* Program virus dibuat sependek mungkin, dan hasil file yang diinfeksi tidak terlalu berubah ukurannya.

Virus tidak mengubah keterangan/informasi waktu suatu file dll.

SIKLUS HIDUP VIRUS

Siklus hidup virus secara umum, melalui 4 tahap:

Dormant phase ( Fase Istirahat/Tidur ), Pada fase ini virus tidaklah aktif. Virus akan diaktifkan oleh suatu kondisi tertentu, semisal: tanggal yang ditentukan, kehadiran program lain/dieksekusinya program lain, dsb. Tidak semua virus melalui fase ini.

Propagation phase ( Fase Penyebaran ), Pada fase ini virus akan mengkopikan dirinya kepada suatu program atau ke suatu tempat dari media storage (baik hardisk, RAM dsb). Setiap program yang terinfeksi akan menjadi hasil “kloning” virus tersebut (tergantung cara virus tersebut menginfeksinya).

Trigerring phase ( Fase Aktif ), Di fase ini virus tersebut akan aktif dan hal ini juga di picu oleh beberapa kondisi seperti pada Dormant Phase.

Execution phase ( Fase Eksekusi ), Pada fase inilah virus yang telah aktif tadi akan melakukan fungsinya. Seperti menghapus file, menampilkan pesan-pesan, dsb.

JENIS – JENIS VIRUS

Jenis-jenis virus yang sering berkeliaran di masyarakat umum.

Virus Makro, Jenis virus ini pasti sudah sangat sering kita dengar. Virus ini ditulis dengan bahasa pemrograman dari suatu aplikasi bukan dengan bahasa pemrograman dari suatu Operating System. Virus ini dapat berjalan apabila aplikasi pembentuknya dapat berjalan dengan baik. Sebagai contoh jika pada komputer mac dijalankan aplikasi Word, maka virus makro yang dibuat dari bahasa makro Word dapat bekerja pada komputer bersistem operasi Mac ini.Contoh virus:

* Varian W97M, misal W97M.Panther. Panjang 1234 bytes, akan menginfeksi NORMAL.DOT dan menginfeksi dokumen apabila dibuka.
* WM.Twno.A;TW. Panjang 41984 bytes, akan menginfeksi Dokumen Ms.Word yang menggunakan bahasa makro, biasanya berekstensi *.DOT dan *.DOC

Virus Boot Sector, Virus Boot sector ini sudah umum sekali menyebar. Virus ini dalam menggandakan dirinya, akan memindahkan atau menggantikan boot sector asli dengan program booting virus. Sehingga saat terjadi booting maka virus akan diload ke memori dan selanjutnya virus akan mempunyai kemampuan mengendalikan hardware standar (contoh : monitor, printer dsb) dan dari memori ini pula virus akan menyebar ke seluruh drive yang ada dan yang terhubung ke komputer (contoh : floopy, drive lain selain drive c:).Contoh virus :

* Varian virus wyx ex: wyx.C(B) menginfeksi boot record dan floopy, Panjang :520 bytes.
Karakteristik: memory resident dan terenkripsi.
* Varian V-sign : Menginfeksi: Master Boot Record, Panjang 520 bytes. Karakteristik: menetap di memori (memory resident),terenkripsi, dan polymorphic).
* Stoned.june 4th/ bloody, Menginfeksi : Master Boot Record dan floopy, Panjang 520 bytes.
Karakteristik: menetap di memori (memory resident), terenkripsi dan menampilkan pesan”Bloody!june setelah komputer melakukan booting sebanyak 128 kali.

Stealth Virus, Virus ini akan menguasai tabel interrupt pada DOS yang sering kita kenal dengan “Interrupt interceptor”. Virus ini berkemampuan untuk mengendalikan instruksi-instruksi level DOS dan biasanya mereka tersembunyi sesuai namanya baik secara penuh ataupun ukurannya.Contoh virus :

* Yankee.XPEH.4928, Menginfeksi file *.COM dan *.EXE.Panjang 4298 bytes Karakteristik: menetap di memori, ukurantersembunyi, memiliki pemicu.
* WXYC (yang termasuk kategori boot record pun karena masuk kategri stealth dimasukkan pula disini), Menginfeksi floopy an motherboot record, Panjang 520 bytes Karakteristik: menetap di memori; ukuran dan virus tersembunyi.
* Vmem(s) Menginfeksi file file *.EXE, *.SYS, dan *.COM, Panjang fie 3275 bytes.Karakteristik: menetap di memori, ukuran tersembunyi, di enkripsi.

Polymorphic Virus, Virus ini Dirancang buat mengecoh program antivirus, artinya virus ini selalu berusaha agar tidak dikenali oleh antivirus dengan cara selalu merubah rubah strukturnya setiap kali selesai menginfeksi file/program lain.Contoh virus:

* Necropolis A/B, Menginfeksi file *.EXE dan *.COM,Panjang file 1963 bytes
Karakteristik: menetap di memori, ukuran dan virus tesembunyi,terenkripsi dan dapat berubah ubah struktur.
* Nightfall, Menginfeksi file *.EXE, Panjang file 4554 bytes
Karakteristik: menetap di memori, ukuran dan virus tesembunyi, memiliki pemicu, terenkripsi dan dapat berubah-ubah struktur.

Virus File/Program, Virus ini menginfeksi file-file yang dapat dieksekusi langsung dari sistem operasi, baik itu file *.EXE, maupun *.COM biasanya juga hasil infeksi dari virus ini dapat diketahui dengan berubahnya ukuran file yang diserangnya.Multi Partition Virus, Virus ini merupakan gabungan dari virus boot sector dan virus file. Artinya pekerjaan yang dilakukan berakibat dua, yaitu dia dapat menginfeksi file-file *.EXE atau *.COM dan juga menginfeksi boot sector.Virus layaknya virus biologi harus memiliki media untuk dapat menyebar, virus komputer dapat menyebar ke berbagai komputer/mesin lainnya juga melalui berbagai media, diantaranya:

* Disket, media storage R/W.
* Jaringan ( LAN, WAN,dsb).
* WWW (internet).
* Software yang Freeware, Shareware atau bahkan Bajakan.
* Attachment pada email, transfering file.

PENANGULANGANNYA

Langkah-Langkah untuk Pencegahan Untuk pencegahan anda dapat melakukan beberapa langkah-langkah berikut :

* Gunakan antivirus yang anda percayai dengan update terbaru. Tidak perduli apapun merknya asalkan selalu diupdate, dan auto-protect dinyalakan maka komputer anda terlindungi.
* Selalu scanning semua media penyimpanan eksternal yang akan digunakan, mungkin hal ini agak merepotkan tetapi jika auto-protect antivirus anda bekerja maka prosedur ini dapat dilewatkan.
* Jika anda terhubung langsung ke Internet cobalah untuk mengkombinasikan antivirus anda dengan Firewall, Anti-spamming dsb.
* Selalu waspada terhadap fle-file yang mencurigakan, contoh : file dengan 2 buah exstension atau file executable yang terlihat mencurigakan.

Untuk software freeware + shareware, ada baiknya anda mengambilnya dari situs resminya.Semampunya hindari membeli barang bajakan, gunakan software-software open source.

Langkah-Langkah Apabila telah Terinfeksi Deteksi dan tentukan dimanakah kira-kira sumber virus tersebut apakah di disket, jaringan, email dsb. Jika anda terhubung ke jaringan maka ada baiknya anda mengisolasi komputer anda dulu (baik dengan melepas kabel atau mendisable sambungan internet dari control panel).

Identifikasi dan klasifikasikan jenis virus apa yang menyerang pc anda, dengan cara:

* Gejala yang timbul, misal : pesan, file yang corrupt atau hilang dsb.
* Scan dengan antivirus anda, jika anda terkena saat auto-protect berjalan berarti virus definition di dalam komputer anda tidak memiliki data virus ini, cobalah update secara manual atau mendownload virus definitionnya untuk kemudian anda install. Jika virus tersebut memblok usaha anda untuk mengupdate, maka upayakan untuk menggunakan media lain (komputer) dengan antivirus yang memiliki update terbaru.
* Bersihkan virus tersebut. Setelah anda berhasil mendeteksi dan mengenalinya maka usahakan segera untuk mencari removal atau cara-cara untuk memusnahkannya di situs-situs yang memberikan informasi perkembangan virus tersebut. Hal ini perlu dilakukan apabila antivirus dengan update terbaru anda tidak berhasil memusnahkannya.
* Langkah terburuk. Jika semua hal diatas tidak berhasil adalah memformat ulang komputer anda .

sumber : http://dedenthea.wordpress.com/ dari ilmukomputer.com

44 comments:

online erectile dysfunction prescription said...

I'm not sure where you are getting your info, but great topic. I needs to spend some time learning more or understanding more. Thanks for magnificent information I was looking for this info for my mission.

ed pills online said...

My spouse and I absolutely love your blog and find the majority of your post's to be just what I'm looking for. can you offer guest writers to write content for you personally? I wouldn't mind composing a post or elaborating on a lot of the subjects you write about here. Again, awesome site!

best erectile dysfunction pills said...

Sweet blog! I found it while searching on Yahoo News. Do you have any suggestions on how to get listed in Yahoo News? I've been trying for a while but I never seem to get there! Many thanks

impotence said...

I think this is among the most vital info for me. And i am glad studying your article. But want to remark on few basic things, The web site taste is perfect, the articles is actually nice : D. Excellent activity, cheers

erectile dysfunction pills said...

Hmm it seems like your blog ate my first comment (it was super long) so I guess I'll just sum it up what I had written and say, I'm thoroughly enjoying your blog. I too am an aspiring blog blogger but I'm still new to the whole thing. Do you have any suggestions for newbie blog writers? I'd really appreciate it.

erection pills viagra online said...

Neat blog! Is your theme custom made or did you download it from somewhere? A design like yours with a few simple tweeks would really make my blog stand out. Please let me know where you got your theme. Thanks a lot

erectile dysfunction said...

I for all time emailed this website post page to all my friends, for the reason that if like to read it after that my friends will too.

erectile dysfunction causes said...

Asking questions are in fact pleasant thing if you are not understanding anything completely, however this paragraph provides good understanding yet.

best erectile dysfunction pills said...

Hi! I'm at work surfing around your blog from my new iphone 3gs! Just wanted to say I love reading your blog and look forward to all your posts! Keep up the great work!

best erectile dysfunction pills said...

I'm not sure exactly why but this site is loading incredibly slow for me. Is anyone else having this issue or is it a problem on my end? I'll check back later and see if the problem still exists.

online erectile dysfunction prescription said...

First off I would like to say superb blog! I had a quick question that I'd like to ask if you don't mind. I was interested to find out how you center yourself and clear your head before writing. I have had a tough time clearing my thoughts in getting my thoughts out. I do enjoy writing but it just seems like the first 10 to 15 minutes are lost just trying to figure out how to begin. Any suggestions or tips? Cheers!

erectile dysfunction pills said...

Very nice article, just what I needed.

top erection pills said...

I was suggested this web site by my cousin. I'm not sure whether this post is written by him as no one else know such detailed about my difficulty. You are wonderful! Thanks!

erectile dysfunction drugs said...

With havin so much content do you ever run into any problems of plagorism or copyright infringement? My blog has a lot of unique content I've either authored myself or outsourced but it appears a lot of it is popping it up all over the internet without my agreement. Do you know any methods to help stop content from being ripped off? I'd certainly appreciate it.

ed treatment tablets said...

Hi friends, fastidious post and fastidious arguments commented here, I am in fact enjoying by these.

ed pills online said...

It's amazing designed for me to have a site, which is helpful in support of my experience. thanks admin

erectile dysfunction remedies said...

Hi! Someone in my Facebook group shared this website with us so I came to look it over. I'm definitely enjoying the information. I'm book-marking and will be tweeting this to my followers! Wonderful blog and brilliant style and design.

mens ed pills said...

You are so cool! I do not suppose I've truly read through something like that before. So great to discover somebody with some unique thoughts on this subject. Really.. thank you for starting this up. This site is one thing that is required on the web, someone with a bit of originality!

erectile dysfunction pills said...

Hello, every time i used to check website posts here early in the break of day, for the reason that i like to find out more and more.

erection pills viagra online said...

What's up, yup this piece of writing is in fact nice and I have learned lot of things from it concerning blogging. thanks.

ed pills online said...

Hello Dear, are you actually visiting this web site on a regular basis, if so afterward you will absolutely take pleasant knowledge.

erectile dysfunction natural remedies said...

Your style is unique compared to other folks I've read stuff from. Many thanks for posting when you have the opportunity, Guess I'll just bookmark this site.

erectile dysfunction drug said...

Hey! Would you mind if I share your blog with my zynga group? There's a lot of people that I think would really enjoy your content. Please let me know. Many thanks

buy erection pills said...

Wow that was strange. I just wrote an incredibly long comment but after I clicked submit my comment didn't appear. Grrrr... well I'm not writing all that over again. Anyways, just wanted to say wonderful blog!

ed pills said...

Hi, I think your website might be having browser compatibility issues. When I look at your blog in Opera, it looks fine but when opening in Internet Explorer, it has some overlapping. I just wanted to give you a quick heads up! Other then that, terrific blog!

best ed pills said...

Wonderful site. A lot of helpful info here. I am sending it to some pals ans also sharing in delicious. And naturally, thank you for your sweat!

cheap erectile dysfunction pills online said...

Wonderful blog! I found it while surfing around on Yahoo News. Do you have any suggestions on how to get listed in Yahoo News? I've been trying for a while but I never seem to get there! Thanks

ed treatment tablets said...

Hello! I could have sworn I've visited this web site before but after browsing through a few of the posts I realized it's new to me. Anyways, I'm certainly delighted I came across it and I'll be bookmarking it and checking back regularly!

Anonymous said...

What's up, I check your blog like every week. Your story-telling style is awesome, keep it up!

impotence said...

Great post. I was checking continuously this blog and I'm impressed! Very useful information particularly the last part :) I care for such info a lot. I was seeking this certain info for a long time. Thank you and good luck.

erectile dysfunction medications said...

Now I am going away to do my breakfast, once having my breakfast coming again to read other news.

erection pills viagra online said...

This post is priceless. When can I find out more?

ed treatment tablets said...

Very descriptive article, I liked that a lot. Will there be a part 2?

dysfunction said...

Hey! This is my first comment here so I just wanted to give a quick shout out and tell you I truly enjoy reading through your posts. Can you suggest any other blogs/websites/forums that deal with the same topics? Thanks!

erection pills viagra online said...

Currently it appears like Expression Engine is the best blogging platform available right now. (from what I've read) Is that what you're using on your blog?

erectile dysfunction natural remedies said...

I love what you guys are usually up too. This type of clever work and coverage! Keep up the wonderful works guys I've added you guys to my own blogroll.

erectile dysfunction causes said...

I am in fact grateful to the owner of this site who has shared this enormous paragraph at at this place.

herbal erection pills said...

It's a pity you don't have a donate button! I'd most certainly donate to this brilliant blog! I guess for now i'll settle for bookmarking and adding your RSS feed to my Google account. I look forward to new updates and will share this blog with my Facebook group. Talk soon!

ed treatment tablets said...

Hi there exceptional website! Does running a blog like this take a massive amount work? I've no understanding of programming but I had been hoping to start my own blog soon. Anyways, if you have any suggestions or techniques for new blog owners please share. I know this is off topic nevertheless I simply needed to ask. Thanks a lot!

erectile dysfunction natural remedies said...

Thanks for finally talking about > %blog_title% < Liked it!

impotence said...

Heya i'm for the first time here. I came across this board and I find It really useful & it helped me out much. I hope to give something back and aid others like you helped me.

erectile dysfunction causes said...

Hi there mates, how is the whole thing, and what you would like to say about this paragraph, in my view its truly amazing for me.

erectile dysfunction drug said...

Do you have a spam issue on this blog; I also am a blogger, and I was wondering your situation; many of us have created some nice practices and we are looking to trade techniques with others, why not shoot me an e-mail if interested.

ed meds said...

Now I am ready to do my breakfast, afterward having my breakfast coming yet again to read additional news.

Post a Comment

Best Brands

Anti Virus (5) Antivirus 2011 (1) antivirus terbaru (5) aplikasi gratis (2) Apple (1) Avira Antivir terbaru (1) berita teknologi (28) Bisnis Onlie (3) Bisnis Online (2) Blogvertise (1) Browser (3) Cara cari uang di Internet (1) Custom Blog (1) Dampak Teknologi Informasi (2) Digital Camera (6) Domain (1) download (9) ebook (1) error pada shoutmix (1) Excel (1) Facebook (8) Free Webhosting (1) Game (1) google (1) GPS (1) Handphone (3) Hardware (13) Hosting (1) HTML (1) IMCrew (1) Internet (24) Internet Explorer (1) iPAD (1) iPhone (1) Jaringan Komputer (7) Kebijakan Pemerintah (1) Kolom Tutorial (25) Komputer (5) Komputer terbaru (2) LAN (9) Lapop (3) laptop (1) Laptop 3D (1) laptop blue screen (2) Links Exchange (1) Linux (6) Makalah TIK (2) Materi Pembelajaran TIK (11) Materi TIK SMP Kelas 7 (16) Materi TIK SMP Kelas 8 (6) Materi TIK SMP Kelas 9 (2) mengatasi blue screen (1) Mengatasi komputer hang (1) Microsoft Office (8) monitor (1) Mouse (1) Netbook (1) Nokia (2) Notebook (10) Operasi Dasar Pada Operating System (1) Operating System (13) optimasi blog (3) Paid Review (1) paypal (1) PC (3) Pengantar Ilmu Komputer (4) Pengenalan komputer (2) Pengolah Grafis (1) PerananTeknologi Informasi (2) Perangkat Keras (3) Perangkat Lunak (1) Perkembangan TIK (14) Pernanan Teknologi Informasi (3) Photoshop (1) Ponsel (1) Pornografi Blog (1) PowerPoint (1) Powersuplly (1) PTC (1) Review Program (1) Samsung (1) Search engine (1) Sejarah Komputer (6) Sejarah TIK (2) SEO (2) Sistem Operasi (2) Smadav 8.4 (1) Smadav Januari 2010 (1) SMS (1) Soal TIK (2) Software (30) Software Pengolah Gambar (1) Teknologi Informasi (3) TIK (1) tips and trik (1) Tips and Triks (14) Twitter (1) Ubuntu (2) Video (1) Virus Komputer (2) Windows (5) Wireless (5) Yahoo (1)